Rabu, 15 Juni 2016

Tutorial Tasker - Berbicara Saat Data Aktif-Non Aktif

BERBICARA SAAT DATA AKTIF-NON AKTIF
1. Buka aplikasi Tasker.
2. Pilih Tab Profile klik "+" tambah profile pilih State, pilih Net, pilih Mobile Network, pilih Is jadi On, kembali.
3. Otomatis suruh bikin Task baru isi judulnya terserah kamu, misal judulnya "Data On".
4. Klik "+" tambah task pilih Alert, pilih Say, kemudian isi dikolom text terserah kamu misal "koneksi data diaktifkan".
5. Oke kembali, bikin profile baru lagi untuk Data Off nya.
6. Pilih Tab Profile klik "+" tambah profile pilih State, pilih Net, pilih Mobile Network, pilih Is jadi Off, kembali.
7. Otomatis suruh bikin Task baru isi judulnya terserah kamu, misal judulnya "Data Off".
8. Klik "+" tambah task pilih Alert, pilih Say, kemudian isi dikolom text terserah kamu misal "koneksi data dinon aktifkan".
9. Oke, kembali, keluar dari aplikasi Tasker.
10. Coba aktifkan sambungan data pada smartphone kamu, maka smartphone kamu akan berbicara "koneksi data diaktifkan", begitu juga pada saat sambungan data dinonaktifkan maka akan berbicara "koneksi data dinon aktifkan".
Selesai...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar